Selasa, 06 November 2012

Bagaimana cara duduk Iftirasy dalam sholat?

Pertanyaan Oleh : Ronny Kudil


assalamualaikum.wr.wb...
mau tanya nich...
apa sich yang di maksd dengan "DUDUK ISFTIROSI"dalam sholat...

Jawaban :

Fathul Mu'in
( افتراش ) بأن يجلس على كعب يسراه بحيث يلي ظهرها الأرض


(Iftirasy) dengan bahwa duduk ia diatas mata kaki kirinya dengan sekira-kira mengiringi (menempel) punggung telapak kaki kiri akan bumi

I'anatuth Thalibin
( قوله افتراش ) وإنما سن في المذكورات لما مر ولأنه جلوس يعقبه حركة فكان الافتراش فيه أولا
سمي بذلك لأنه جعل رجله كالفراش له
----------------------
Iftirasy adalah cara atau metode duduk, penggunaannya boleh dimana aja. Namun dalam shalat, disunatkan pada duduk antara 2 sujud, duduk istirahat n tasyahud awal dgn iftirasy.
Jadi tidak salah jika ada jawaban duduk lagi brzikir atau saat lainnya.

(Sisa Daweut Gata)

Kaum Sarungan, 11 Januari 2012

Tidak ada komentar:

Posting Komentar